Segmen ST

Segmen ST

 
ST Segmen merupakan Segmen waktu  di antara gelombang QRS dan gelombang T  ST Segmen mempresentasikan waktu diantara depolarisasi ventrikel dan repolarisasi ventrikel 

Segmen ST normalnya Flat, isoelektrik diantara akhir gelombang S ( J Point ) dan awal gelombang T, Penyebab kelainan ST Segmen Utama ( Elevasi atau Depresi ) adalah Iskemia dan Infark Miokardium
 
Kelainan Segmen ST :
  • ST Elevasi : Merupakan Peningkatan Segmen ST di atas Garis Isoelektrik Baseline yang diukur dari J Point ( Awal dari Akhir kompleks QRS )
  • ST Depresi : Merupakan Penurunan Segmen ST di bawah Garis Isoelektrik Baseline yang diukur dari J Point ( Awal dari Akhir kompleks QRS )

Elevasi Segmen ST :
  
 Penyebab ST Elevasi :
  • Aneurisma Ventrikel


Depresi Segmen ST :

             ST Depresi : Upsloping (A), Downsloping (B), Horizontal (C)

Penyebab ST Depresi :
  • Reciprocal dari STEMI
  • Hipertrofi Ventrikel ( LVH, RVH )
  • Perdarahan Subarachnoid

Share on Google Plus

About EKG Indonesia

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment